R-Programing : INTRO
R adalah bahasa pemrograman dan perangkat lunak untuk analisis statistika dan grafik. R dibuat oleh Ross Ihaka dan Robert Gentleman di Universitas Auckland, Selandia Baru, dan kini dikembangkan oleh R Development Core Team, dimana Chambers merupakan anggotanya. R dinamakan sebagian setelah nama dua pembuatnya (Robert Gentleman dan Ross Ihaka), dan sebagian sebagian dari nama S.
Ø Data = c (1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10, 11, 12, 13,
14, 15, 16, 18, 20, 21, 22, 23, 24)
‘Data’
merupakan sebuah variable bertipe numeric yang akan menampung kelompok data
angka. Dan c(..) merupakan sebuah fungsi yang digunakan untuk tempat atau wadah
dari kelompok data yang akan dapat diolah selanjutnya.
Ø Length (data)
Digunakan
untuk mencari panjang data dari data, dan data merukapan penamung.
Ø Min (data)
Digunakan
untuk mencari nilai terendah dari sebuah data.
Ø Max (data)
Digunakan
untuk mencari nilai tertinggi dari sebuah data.
Ø jumlahkelas = 1 + (3.322 *
log10(length(data)))
R program
memang sudah menyediakan fungsi tersebut secara default. Seperti yang kita
ketehui, rumus untuk menentukan jumlah kelas yaitu = 1 + (3.322 * log(n)).
Dengan 3.322 sebagai konstanta dan ‘n’ adalah jumlah dari anggota data
kelompok. Dalam R program, untuk mencari jumlah data adalah menggunakan fungsi
length() dengan parameter berisikan sebuah variable yang sudah menampung data,
atau fungsi c().
Ø Round (jumlahkelas)
Dan jika
telah menemukan hasi; dari jumlah kelas, dengan round ini kita akan membulatkan
jika <05 makan akan di bulatkan ke bawah, dan jika 05> maka akan di
bulatkan ke atas.
Ø Range(data)
Digunakan
untuk mencari jangkauan dari data masukkan rumus diatas, kemudian tekan enter
dan ketik jangkauan lagi untuk memanggil hasil dari nilai jangkauan tersebut.
Ø Interval (range / jumlahkelas)
Pnjelasan
listing diatas adalah untuk mendapatkan nilai interval dari suatu data. Dengan
rumus=jangkauan/jumlahkelas. Jadi nilai dari variabel “jangkauan” dibagi dengan
nilai variabel “jumlah kelas”.
Ø Round (interval)
Dan jika
telah menemukan hasi; dari jumlah kelas, dengan round ini kita akan membulatkan
jika <05 makan akan di bulatkan ke bawah, dan jika 05> maka akan di
bulatkan ke atas
0 komentar:
Posting Komentar